DUA KONTRAS RESIKO DAN MANFAAT SELEKSI HARI CAESAR BAYI (2)

0
2545
(catatan: karena panjangnya analisis 2 tabel Ba Zi, maka pembahasan dibagi 2 bagian, by Taning Yandono)

Berikut analisis perbandingan kualitas pilihan:

Gambar B: Bayi perempuan tanggal 1 November 2020 jam 21.00

Bagaimana prospek keberuntungan, keselamatan, keberuntungan orang tuanya, istrinya, keturunannya?

Penguasa hari Wu/tanah positif lahir di bulan oktober/anjing: ada di musim

Cabang bumi terdapat 1 Hai/babi (air), versus 1 Shen/monyet (logam) dan 1 Zi/tikus (air): tidak berakar

Batang langit terdapat 1 Bing (api positif) vs 1 Geng (logam positif) da 1 Gui (air negatif): tidak dalam formasi. Dilihat lebih teliti penguasa hari Wu (tanah positif) dengan Gui (air negatif) sukses kombinasi menjadi api, sehingga dari tidak formasi berubah menjadi dalam formasi.

Kesimpulan diri: diri kuat , sama seperti gambar A

Elemen penolong logam dan air. Elemen tak disukai api Bing (sumber tak langsung), tanah (teman) dan kayu (atasan)

ANALISIS BAZI B:

Definisi:

BING/Api positif sebagai Sumber tak langsung (tak disukai): mudah depresi, halusinasi, pikiran tidak konvensional (bertentangan dengan norma umum), kecenderungan bunuh diri atau psikopat bila terkena hukuman sendiri (Chen-naga)

Kaitan sebagai elemen api: ambisi tinggi, gairah yang sulit dikontrol (khususnya bila lebih dari satu semakin negatif)

JIA- YI/KAYU sebagai atasan langsung (tak disukai): tidak ada kewibawaan, tidak taat aturan, indisipliner, elemen atasan

GENG/ LOGAM sebagai output (disukai): cerdas, kreatif, akademik cemerlang disekolah, bagi wanita sebagai anak

AIR sebagai elemen harta (disukai): potensi harta, berakar kuat di pilar jam Hai (babi)
Wu/tanah positif sebagai Teman (tak disukai): sombong, bangga diri, sulit bekerja sama dengan orang lain, mandiri

a. Berdasarkan gambaran diatas anak ini maksimal nilainya naik kelas dari B+ atau A-

b. Dekat baik ke ayah maupun dengan ibu?

c. Potensi mencapai tingkatan tinggi dalam riset dan akademik, serta memiliki kehidupan mulia

d. Seumur hidup tidak akan kekurangan keuangan, bisa mendidik anak dengan sukses

e. Suami cukup mendukung diri, hanya tipe menjadi lebih low profile.

f. Kehidupan meski seperti umumnya tidak lepas dari sakit dan permasalahan, namun selalu ada yang membantu atau dengan kecerdasan dan kreatifitasnya bisa mendapatkan bantuan yang baik.

Elemen Penolong Geng/logam positif mendapat konter satu api Bing, sehingga kekuatannya agak berkurang, dicabang bumi dilemahkan oleh cabang bumi Zi tikus. Cabang bumi Shen hubungan dengan Geng jaraknya jauh. Tetapi dengan jam dari Chen (naga) ke Hai (babi) elemen air bisa mengontrol elemen api Bing. Sehingga mengurangi 50% sifat buruk elemen sumber tidak langsung dan menolong elemen penolong logam.
Cabang bumi juga menjadi selaras tidak ada kontra, hanya ada sedikit serangan (Hai vs Shen), tetapi karena Hai – air dan Shen – logam adalah elemen penolong dan disukai, SERANGAN justru hanya menimbulkan efek positif.

Cabang bumi Shen (monyet) – Zi (tikus) – Chen (naga), gagal kombinasi dan potensi kombinasi gagal tinggi. Karenanya elemen harta air tidak berkelimpahan, bersyukur meski tidak sukses kombinasi, elemen harta tetap terpelihara dengan adanya Babi/air positif di jam.

Pilar hari Wu Shen (monyet tanah) adalah elemen output atau akademik bagus, manfaatnya tetap maksimal, karena pilar jam Gui Hai/babi air bisa menetralkan salah satu api Bing yang buruk.

Menggambarkan meski ada beda pendapat dengan ibu, tetapi hubungan dekat dan harmonis. Air gui kombinasi dengan Wu/tanah positif menjadi elemen sumber langsung.
Flow dari Ba Zi: menjadi selaras: batang langit: api Bing – menghidupkan diri tanah – menghidupkan output logam dan output logam menghidupkan air negatif Gui, pada gilirannya berhasil kombinasi api membentuk siklus yang berulang. Menggambarkan Ba Zi yang selaras.

Cabang bumi juga terjadi arbitrasi yang baik: anjing tanah menghidupkan monyet logam, menghidupkan tikus air dan babi air. Tidak ada pertentangan yang buruk.
Karena interaksi batang langit dan cabang bumi, maka Ba Zi ini naik kelas.

a. Ayah melambangkan harta tidak langsung: harta adalah elemen disukai. Mendapat sokongan dan kasih sayang dari ayah. Yakni, cabang bumi monyet mengandung elemen ayah, dan berada dalam lokasi yang sama. Serta cabang bumi babi di jam. Meski tidak kombinasi, air cukup bagus kualitasnya, menggambarkan potensi keuangan ayah stabil dan bagus. . Karenanya Ba Zi ini cukup menyokong ayahnya sukses secara finansial. apalagi Ba Zi ayahnya sendiri pribadi bagus, disertai dukungan Feng Shui rumah yang baik (sejak tinggal akhir 2019, bisnis berkembang dan lancar meskipun di masa Covid 19).

b. Penguasa diri Wu/tanah positif diapit oleh 1 Bing/api. Sebagai sumber tidak langsung menggambarkan, punya 1 ibu. Kombinasi Wu dan Gui menjadi elemen api menggambarkan ada nya potensi ibu baru juga. Namun karena pilar jam adalah gui hai/babi air yang berakar kuat, menggambarkan harta (ayah) memiliki kebijaksanaan tertentu) yang mengontrol diri dari godaan wanita lain.

c. Sebagaimana dipahami, orang tipe kuat elemen output adalah elemen disukai, pilar hari adalah Wu Shen (monyet tanah), diri duduk di output, yakni pada dasarnya sudah sangat cerdas.

Periode keberuntungan awal adalah 9-18 tahun Yi – You kombinasi logam yang sangat kuat. Menandakan output yang sangat jaya, menggambarkan akan berhasil secara akademik apalagi sebagaimana poin b disayang ayah dan ibu. Periode 19-28 Jia Shen adalah juga elemen disukai. Jia adalah elemen atasan. Juga bintang suami. Tidak terlalu disukai karena dilemahkan oleh api Bing (sumber tidak langsung), bagusnya disisi lain mendapat sokongan harta air di pilar jam, menjadikan hubungan lebih sentimentil, menggambarkan meski diri sangat pandai: memiliki kebijaksanaan tinggi (elemen air), yang menjadikan diri hormat pada suami.

Dua poin ini menjadikan dia sukses akademik maupun kedudukan mulia (atasan dari tak disukai menjadi disukai). Kondisi ini bisa anda analogikan dengan Madame KAMALA HARRIS atau Ibu Sri Mulyani Indrawati.

d. Karena cabang bumi gagal kombinasi air. Geng/logam output sebagai kepintaran mencari penghasilan mendapat konter dari satu Bing/api positif. Tentu adalah tidak bagus.
Berbeda dari Ba Zi sama yang lahir jam 07.00, hanya satu Bing, dan di kontrol oleh air yang berakar (babi air), maka meski tidak sangat kaya amat, memiliki kemampuan menyimpan uang yang dihasilkan.

Demikian pula periode keberuntungan Gui Wei/kambing air di 29-38 tahun memang agak buruk, tetapi memasuki periode Ren Wu (39-48 tahun), Xin Si (49-59 tahun) dan Geng Chen (59-68 tahun), semuanya adalah periode harta dan output yang disukai. Menggambarkan perjalanan hidupnya sampai usia pensiun lancar. Serta hubungan dengan anak sangat baik.

e. Ba Zi ini duduk di output logam, artinya mendapat sokongan suami yang pandai juga/orang akademik juga. Bintang suami sebagaimana penjelasan poin C adalah kurang begitu disukai, namun berkat pilar jam babi (mengandung elemen tersembunyi Jia/bintang suami), dari kurang baik menjadi baik. Hanya suami lebih low profile atau kalah menonjol dibanding istri.

Demikian juga bintang suami ada di posisi Chang Sheng (pertumbuhan Hai), maka kualitas suami hanya satu-satunya dan bagus. Artinya meski output adalah melukai suami, namun menikahi suami yang pandai dan bijaksana bisa mengurangi friksi dalam kehidupan rumah tangga.

f. Dibandingkan chart A tadi, perbedaan besar: pilar BING CHEN (naga api) adalah elemen tak disukai Ba Zi kelahiran 1 november, berubah menjadi GUI HAI (babi air), menjadi elemen disukai, menggambarkan ada bahaya bisa dinetralkan oleh penolong, sehingga memiliki potensi kehidupan mencapai usia karma atau usia tua..

PERBANDINGAN DENGAN ANALISIS SHEN SHA (dewa dan pembunuh)

Berdasarkan hasil analisis menurut autentik Zi Ping (dan konfirmasi hasil analisis aliran Mangpai/orang buta), dari 6 poin yang dibahas mayoritas bagus karena hari bagus menggambarkan, maka dapat dikatakan gambaran ke depan anak ini walaupun perempuan adalah bisa menjadi anak naga. Mengikuti model Madame KAMALA HARRIS atau Ibu Sri Mulyani (ini adalah hanya 30% yang dijelaskan, lengkapnya adalah pengajaran kepada murid Ba Zi Level 2 advance atau Certified Practical Profesional, cuplikan sebagian penjelasan bisa lihat video dibawah ini).

Berikut perbandingan beda kualitas jam naga dengan jam babi termasuk perbedaan gender pria/wanita secara Shen Sha:

Hai= jam Wen chang, guan gui xue tang, bing fu. Semua adalah bintang positif akademik, dan kemuliaan jabatan, kecuali satu bintang negatif BING FU (bintang sakit).

Batang langit tahun Geng=Sui De (kebajikan tahun)

Cabang Bumi Shen = Lu Shen =berkedudukan tinggi, an lu, tian chu shi lu (baik), kedudukan mulia, zheng xue guan, Tian She (akademik bagus dan mendapat penolong dikala kesulitan)

Zi = Jiang Xing (bintang jenderal artinya orang yang dikagumi, berbakat luar biasa, dan bakat kepemimpinan.

Batang langit jam dan tahun Bing = Yue De dan Tian De Gui Ren (bintang kebajikan bulan dan langit) artinya selalu dapat penolong

Pilar bulan Wu Xu = salah satu 4 hari istimewa Kui Gang (menggambarkan orang karakter keras, pekerja keras, punya jiwa kepemimpinan)

Sayangnya secara Shen Sha yang akurasinya hanya untung-untungan, WALAU demikian silahkan kaji perbandingannya.

Nyatanya bila semua Shen Sha yang jumlahnya 100 an, di telisik ulang, justru lebih banyak aspek positifnya.

Xu: Hong Yan Sha, Jin Yu (kereta kencana – laki2 banyak gundik) bagi wanita tidak kaya tetapi mulia, diao ke (ketemu sang men berduka), tun dan, Fu Chen, Yin Sha (pembunuh negatif), Di Zei (maling bumi)

Hai-Shen : saling Serangan = tetapi adalah flow saling menghidupkan, dari negatif berubah jadi positif. ,

KESIMPULAN

Bila analisis diatas bukan cocoklogi, bukankah justru anak perempuan ini yang menjadi anak NAGA.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

8 + 2 =